KABUPATEN BANDUNG, SKN - Dalam rangka mendukung program pemerintah terkait ketahanan pangan, Pangdam III/Slw Mayjen TNI Kunto Arief Wibowo terus melakukan berbagai upaya dan cara diantaranya pemanfaatan teknologi mikroba Bios 44 DC di beberapa wilayah jajarannya.(17/09/2022). "Kali ini Bios 44 DC inovasi Pangdam III/Slw, diaplikasikan pada lahan perkebunan seperti kebun kopi, teh dan kentang di puluhan hektar areal lahan PTPN VIII." Demikian disampaikan Kapendam III/Slw Letkol Inf Adhe Hansen kepada Awak Media di Kantor Pendam III/Siliwangi Jl. Aceh No. 69, Kota Bandung, Jawa Barat Jum’at (16/9/2022). Lanjutnya mengatakan, "Kebun kopi PTPN VIII Apdeling Cikembang, Desa Tarumajaya Kecamatan Kertasari, Kabupaten Bandung juga kebun teh Malabar PTPN VIII Desa Banjarsari dan kebun kentang Desa Margamukti PTPN VIII yang menggunakan pupuk Bios 44 DC berlokasi di Pangalengan Kab. Bandung menjadi tempat peninjauan Pangdam III/Slw," tuturnya. “Saat di lokasi peninjaua...
Pidato Chairman Pasifik Korea Selatan, Lee Kwang Yeon MALANG, SKN - Sebagai Sponsor Utama Forum Bisnis HPN Jawa Timur 2021. Pasifik Group yaitu PT. Pasifik Global Investment, Pasifik Korea Trip, Pasifik Hi-Home dan CNHI Korea Selatan. menghadiri acara 'Business Forum' yang digelar Himpunan Pengusaha Nahdliyin (HPN) di Universitas Islam Malang (Unisma), Sabtu (27/11/2021). PT. Pasifik Global Investment Daniel Koo, Chairman Pasifik Korea Selatan Lee Kwang Yeon, dan Chairman Pasifik Group Vincent Lee mengikuti acara tersebut. Dalam kesempatan itu Chairman Pasifik Group Korea Selatan Lee Kwang Yeon dalam pidatonya memberikan pesan ke para pengusaha sekaligus masukan kepada pemerintah, terkait recovery ekonomi pasca pandemi COVID-19. "Para pengusaha punya peran penting pada masa recovery ekonomi pasca pandemi. Saya berharap pemerintah menggandeng pengusaha, terutama pelaku UMKM, dengan memberikan berbagai kemudahan dan fasilitas. kata Lee Kwang Yeon, Minggu (28/11/2021). Dari...